Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

Semua Simbol - Simbol Listrik Lengkap Berdasarkan PUIL 2000

PUIL (Persyaratan Umum Instalasi Listrik) 2000 merupakan pedoman / acuan / standar yang digunakan instalatir (orang yang memasang instalasi listrik) dalam melakukan suatu instalasi. Suatu instlasi dikatakan aman dan memenuhi standar apabila telah memenuhi syarat yang ada di dalam PUIL. Di dalam PUIL 2000 memuat berbagai macam hal yang berkaitan dengan kelistrikan, mulai dari standar komponen, standar pemasangan instalasi, simbo-simbol komponen dll. 

Berbicara mengenai simbol-simbol kelistrikan tentu saja ada banyak sekali dan memiliki arti sendiri yang harus dipahami seorang ahli listrik. Hal tersebut dikarenakan denah ataupun diagram instalasi hanya berupa simbol / lambang yang mewakili komponen dan suatu arti tertentu. Oleh karena itu kami akan membagikan simbol-simbol listrik yang sesuai dan berdasarkan PUIL 2000. 

Simbol atau lambang berikut ini akan dibagi menjadi 3 bagian, yaitu simbol diagram arus kuat, simbol diagram instalasi pusat dan gardu induk dan simbol diagram untuk instalasi bangunan. Berikut simbo-simbol listrik lengkap dengan keterangannya.

A. Simbol Gambar Diagram Arus Kuat





B. Simbol Gambar Diagram Untuk Instalasi Pusat Dan Gardu Induk






C. Simbol Diagram Untuk Gambar Instalasi Bangunan







Nah untuk gambar simbol-simbol listrik diatas bisa kamu temukan di PUIL 2000. Untuk Simbol Gambar Diagram Arus Kuat terdapat pada halaman (457 – 460). Untuk Simbol Gambar Diagram Untuk Instalasi Pusat Dan Gardu Induk terdapat pada halaman (461 – 466). Untuk Simbol Diagram Untuk Gambar Instalasi Bangunan terdapat pada halaman (467 -473). 

Selain gambar atau simbol, di dalam PUIL juga menjelaskan berbagai macam hal tentang kelistrikan seperti simbol huruf untuk instrumen ukur seperti A (ampere), P (daya), I (arus) dll yang bisa kamu dapatkan dalam PUIL 2000 halaman 455.

Baca Juga : Jenis - Jenis Transformator Berdasarkan Fungsinya

Jadi itulah gambar simbol / lambang listrik berdasarkan PUIL 2000 yang bisa kamu jadikan bahan acuan untuk membaca gambar diagram instalasi. Semoga apa yang kami sampaikan bisa bermanfaat bagi teman-teman semua. Apabila ada pertanyaan atau koreksi bisa teman-teman komentar di bawah. Sekian dan terima kasih.

Ashar Arifin
Ashar Arifin Seorang Mahasisiwa Teknik Elektro Yang Gemar Menulis Artikel Dan Berbagi Ilmu Bermanfaat

Post a Comment for "Semua Simbol - Simbol Listrik Lengkap Berdasarkan PUIL 2000"